Pelaksanaan Demokrasi di
Indonesia dalam Berbagai Kurun Waktu
Demokrasi berasal dari bahasa Yunani yaitu ‘demos’
artinya rakyat dan ‘kratos/kratein artinya pemerintahan. Jadi pemerintahan dari
rakyat, oleh rakyat dan untuk rakyat, yang artinya: pemerintahan di mana rakyat
memegang peranan penting.
Itulah pengertian demokrasi dilihat dari asal katanya.
Pelaksanaan demokrasi di Indonesia dilaksanakan dalam
berbagai kurun waktu,
yaitu:
a.
Kurun waktu
1945 – 1949
Pada periode ini sistem pemerintahan Demokrasi Pancasila seperti